Friday, September 23, 2022

Tips Membuat Kebun Sayur di Pekarangan Rumah


***

Tahukah Anda bahwa berkebun dapat dilakukan dipekarangan rumah anda, walaupun anda tidak  mimiliki lahan luas. 
Pastinya memiliki kebun sayur sendiri sangat menyenangkan selain untuk hobi bisa menghemat anggaran belanja.

Berikut 4 tips Membuat Kebun Sayur di Pekarangan Rumah

1. Pilih Sudut Lahan Yang Tepat
Pilih area yang terkena sinar matahari langsung, supaya tanaman sehat & tumbuh subur.

2. Rencanakan Sayuran yang Ingin Ditanam
Sebab lahannya terbatas, tidak semua jenis sayuran dapat kita tanam di pekarangan rumah. Pilihlah jenis sayur yang ukurannya cukup kecil, sehingga tidak memakan terlalu banyak tempat. Pilihlah jenis-jenis sayuran yang gampang dirawat. Beberapa tanaman yang cocok untuk para pemula ialah selada, bayam, sampai daun bawang.

3. Jadwal Penyiraman dan Pemberian Pupuk
Sebisa mungkin hindari penggunaan pupuk berbahan kimia. Selain berbahaya bagi tanaman, sayuran yang ditanam dengan pupuk kimia juga berbahaya bagi orang yang mengkonsumsinya.
Selanjutnya, atur jadwal penyiraman tanaman sesuai jenis sayuran yang ditanam. Beberapa sayur mungkin membutuhkan air yang banyak, sedang yang lainnya hanya perlu disiram sesekali saja.

4. Tentukan Teknik Penanaman
Ada beberapa teknik yang bisa kita aplikasikan pada kebun sayur di pekarangan rumah, di antaranya square foot gardening, dinding vertikal, menggunakan media pot, atau langsung di atas tanah.

_______________

Youtube :

youtube.com/perumahanislamiindonesia.

Instagram :

Instagram.com/perumahanislamiindonesia.

Facebook :

facebook.com/perumahanislamiindonesia.










Perumahan Islami Indonesia

Developer, Agensi dan Konsultan Property Syariah

0 comments:

Post a Comment

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html